pengertian disiplin kerja adalah suatu tata tertib atau peraturan yang dibuat oleh manajemen suatru organisasi, disahkan oleh dewan komisaris atau pemilik modal, disepakati oleh serikat pekerja dan diketahui oleh dinas tenaga kerja seterusnya orang-orang yang terhubung dalam organisasi tunduk pada tata tertib yang ada dengan rasa senang hati