Indonesia merupakan negara kepulauan yang terletak di antara dua benua dan dua samudera. Kondisi geografis Indonesia inilah yang memberikan potensi besar untuk kemajuan bangsa sekaligus mengundang ketertarikan negara lain untuk memanfaatkannya. Hal ini terbukti dengan adanya ancaman perompakan bersenjata, penangkapan ikan illegal, penyelundupan kayu, penyelundupan dan perdagangan manusia, ekspl…