Rumah Sakit TNI merupakan unit pelayanan teknis dalam tugas pokok dan fungsinya di bidang kesehatan di institusi TNI. Rumah Sakit Pusat TNI Angkatan Laut (RSPAL) dr. Ramelan merupakan Unit Pelaksana Teknis (UPT) di bawah Mabes TNI Angkatan Laut dan mempunyai kemampuan dan kelengkapan dalam klasifikasi rumah sakit rujukan atau tipe A dengan tugas pokok memberikan dukungan dan pelayanan…