Diskual merupakan Pembina Teknis bidang keuangan TNI Angkatan Laut, yang berdasarkan Permenhan Nomor 4 Tahun 2016 tentang Sistem Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Instansi di Lingkungan Kementerian Pertahanan dan Tentara Nasional Indonesia, Diskual ditunjuk untuk melaksanakan tuigas penyelenggara akuntansi dan pelaporan keuangan dilingkungan TNI Angkatan Laut melalui Subdis Akuntansi dan pelapor…