Kemampuan untuk mengintegrasikan data maritim secara efisien sangat penting dalam mendukung kebijakan Poros Maritim Dunia (PMD). Penggunaan teknologi Geographic Information System (GIS) dan Representational State Transfer Application Program Interface (REST API) berperan signifikan dalam memungkinkan pertukaran data antar lembaga secara akurat dan cepat. Meski begitu, masih terdapat sejumlah ta…