Perairan Perbatasan Laut Natuna merupakan kawasan yang sangat strategis dimana dilewati jalur lalu lintas pelayaran nasional maupun internasional yang sangat padat sebagai SLOC dan SLOT, wilayah perairan perbatasan Laut Natuna juga berbatasan langsung dengan beberapa negara tetangga yaitu Thailand, Malaysia dan Vietnam. Kondisi demikian selain menjadikan perairan perbatasan Laut Natuna sebagai …
TNI Angkatan Laut telah merelokasi Markas Komando Armada I (Koarmada I) dari Jakarta ke Tanjungpinang sebagai respons terhadap perubahan geopolitik dan kebutuhan strategis untuk meningkatkan kemampuan pertahanan di wilayah barat Indonesia. Relokasi ini bertujuan untuk meningkatkan responsivitas terhadap ancaman dan mengoptimalkan infrastruktur di Tanjungpinang. Namun, perpindahan ini menimbulka…
Konsep kebijakan Poros Maritim Dunia yang dicanangkan pemerintah bertujuan menjadikan Indonesia sebagai negara maritim yang tangguh dan berdaulat. Diperlukan strategi yang tepat untuk mewujudkannya. Komponen utama dalam perumusan Strategi tersebut adalah intelijen. Dispamal sebagai Pelaksana Intelijen TNI Angkatan Laut menggunakan sistem khusus berupa Ruang Kendali Utama Dispamal, untuk menga…
Negara Kesatuan Republik Indonesia merupakan salah satu negara dengan jalur strategis perdagangan dunia, dan hal ini menjadi faktor pendukung yang menguntungkan dalam berbagai sektor di Indonesia. Menjaga pertahanan dan keamanan negara ini merupakan tugas pokok dari TNI, dan untuk menjaga kedaulatan wilayah matra darat maka TNI AD yang mampu menjaganya. Oleh karena itu Alat Utama Sistem Pertaha…
Bab I Revolusi Krida Yudha Bab II Dinamika Persenjataan Asia Tenggara Bab III Karakter Industri Pertahanan Bab IV Undang-Undang Industri Pertahanan Bab V Kebijakan Industri Pertahanan Indonesia Bab VI Model Industri Pertahanan Indonesia
Pacivis, yang merupakan akronim dari Pusat Kajian Global Civil Society, adalah sebuah lembaga kajian akademis yang memfokuskan diri pada kajian global tentang Organisasi Masyarakat Sosial/ Organisasi Rakyat (OMS/OR) dalam konteks transformasi sosial khususnya di Indonesia. Pacivis didirikan pada tahun 2002 dan dikelola oleh Departemen Ilmu Hubungan Internasional FISIP UI. Pacivis adalah…