Kompetensi dan motivasi merupakan faktor yang sangat penting dalam membantu peningkatan kinerja Tenaga Pendidik Akademi TNI, sehingga kontribusi yang diberikan menjadi perhatian organisasi dalam mewujudkan kinerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi dan motivasi secara parsial dan simultan terhadap kinerja Tenaga Pendidik Akademi TNI. Penelitian ini termasuk…