Kemampuan peperangan Anti-Udara adalah suatu kemampuan tempur yang harus dimiliki oleh setiap kapal perang, seiring dengan berkembangnya teknologi persenjataan Angkatan Laut yang digunakan dalam perang laut modern. Hal tersebut juga terjadi di kawasan Asia, khususnya di Kawasan Asia Tenggara terlebih dengan adanya potensi konflik teritorial di Laut Cina Selatan. Dengan latar belakang tersebut p…