Kesiapan prajurit dalam operasi penanggulangan bencana alam merupakan bentuk kesiapan Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam melaksanakan Operasi Militer Selain Perang (OMSP) dalam rangka membantu menanggulangi akibat bencana alam, pengungsian dan pemberian bantuan kemanusiaan. Untuk mewujudkan kesiapan operasi tersebut dibutuhkan profesionalisme prajurit yaitu keterampilan dan pengetahuan khus…