Selat Malaka merupakan salah satu jalur pelayaran internasional yang strategis, menghubungkan Samudera Pasifik dan Hindia, serta memainkan peran vital dalam perdagangan dunia, dengan kontribusi mencapai 40% dari aktivitas perdagangan global. Oleh karenanya, Selat Malaka menjadi area rawan kejahatan transnasional, terutama perompakan bersenjata, yang apabila dibiarkan, akan berdampak pada ekonom…