Text
UU RI Nomor 14 Tahun 2005 Guru dan Dosen & UU RI Nomor 20 Tahun 2003 Sisdiknas.Sistem Pendidikan Nasional
-Pembangunan bidang pendidikan dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa serta meningkatkan kualitas rakyat indonesia sedang gencar dilakukan. Pembangunan tersebut bertujuan untuk menciptakan manusia-manusia Indonesia yang beriman,berakhlak mulia serta mampu menguasai ilmu pengetahuan serta teknologi.
<ol><li>Undang-undang Republik Indonesia nomor 14 tahun 2005 tentang guru dan dosen </li><li>Undang-undang Republik Indonesia nomor 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional </li><li>Peraturan pemerintah Republik Indonesia nomor 19 tahun 2005 tentang standar nasional pemdidikan</li><li>Peraturan menteri pendidikan nasional nomor 11 tahun 2005 tentang buku teks pelajaran</li><li>Peraturan pemerintah Republik Indonesia nomor 48 tahun 2005 tentang pengangkatan tenaga honorer menjadi pegawai negeri sipil</li></ol>
Tidak tersedia versi lain