Kegiatan logistik sudah dialami sejak manusia hadir ke dunia sampai dengan dewasa saat ini. Untuk dapat mengenal lebih jauh tentang apa manajemen logistik, akan baik apabila dibuatkan suatu ilustrasi sederhana tentang kegiatan logistik.
Manajemen Logistik suatu perpaduan sistem-sistem manajemen distribusi fisik, manajemen material dan transfer persediaan internal.
Salah satu konsekuensi dari berlakunya UU No. 1 Tahun 2004 adalah beralihnya penyelenggaraan kewenangan administratif kepada kementrian negara.