Kesiapan KRI merupakan salah satu komponen penting dalam mendukung keberhasilan tugas operasi TNI Angkatan Laut. Pelaksanaan perencanaan pemeliharaan dan pengadaan suku cadang yang baik, akan memberikan pengaruh terhadap kesiapan KRI tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perencanaan pemeliharaan dan pengadaan suku cadang terhadap kesiapan KRI jajaran Kolinlamiā¦