Adanya fasilitas yang dimiliki oleh Lantamal I cukup lengkap, hanya saja beberapa fasilitas belum terawat dengan baik sehingga kurang bisa digunakan, selain itu belum terintegrasinya sarana komunikasi dan monitoring antara unsur yang berpatroli dengan IMSS (Integrated Maritime Surveillance System) yang terpasang di sepanjang perairan Selat Malaka dengan Puskodal Lantamal I sehingga tidak bisa m…