Prajurit Batalyon Intai Amfibi memiliki kemampuan infiltrasi melalui udara yaitu dengan teknik terjun tempur. Dalam beberapa waktu belakangan sering terjadi kecelakaan penerjunan baik saat latihan rutin di satuan maupun latihan tingkat Batalyon. Penelitian ini menawarkan sebuah studi perbandingan kemampuan prajurit untuk melaksanakan terjun tempur dalam mendukung tugas operasi. Salah satu tujua…