Buku Statistika Bagi Peneliti pendidikan ini merupakan salah satu buku yang wajib dimiliki oleh mahasiswa maupun peneliti pada bidang pendidikan khususnya pendidikan bahasa. Buku yang berisikan cara-cara perhitungan hasil penelitian kuantitatif maupun kualitatif ini, bertujuan untuk memudahkan para pembaca dalam menyelesaikan masalah yang sering dihadapi pada saat melakukan proses pengolahan d…