TNI Angkatan Laut sebagai bagian dari TNI memiliki tugas pokok menjaga kedaulatan dan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) di wilayah laut nusantara. Tugas-tugas TNI Angkatan Laut yaitu melaksanakan tugas TNI matra laut di bidang pertahanan, menegakkan hukum dan menjaga keamanan di wilayah laut yurisdiksi nasional. Selat Malaka merupakan selat yang setiap hari dilintasi oleh berba…